PENGARUH SEDIAAN SALUT DAN PUPUK ORGANIK CAIR TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL KEDELAI (Glycine max L. Merril)

Erlinda Erlinda, Jamilah Jamilah, Welly Herman

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui interaksi pengaruh Sediaan Salut dan Pupuk Organik Cair Unitas Super terhadap pertumbuhan dan hasil kedelai (Glycine max.L Merril).  Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap yang disusun secara faktorial dengan 2 perlakuan  dan 3 ulangan.  Faktor pertama sediaan salut terdiri atas 2 taraf yaitu tanpa salut SO (kontrol) dan S1 (1kg tanah + 1kg kompos + 100gr kapur +0,5 kg tanah bekas tanam kedelai + 10 gr pupuk PK), faktor ke 2 adalah aplikasi POC  yang terdiri atas 4 taraf yaitu 0 ml/L,10ml/L,20 ml/L,30 ml/L.  Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa pemberian tanpa Salut dan POC US pada taraf 30 ml/L  dapat meningkatkan tinggi tanaman, rasio tajuk akar, dan bobot 100 biji.

Key words : kedelai, salut, pupuk organik cair


Full Text:

PDF

References


Adisarwanto.T. 2004. Strategi Peningkatan Produksi Kedelai Sebagai Upaya Untuk Memenuhi Kebutuhan Dalam Negeri Dan Mengurangi Impor.. Penerbit Swadaya. Jakarta.

Agustina. L. 2004. Dasar Nutrisi Tanaman . Rineka Cipta Jakarta.

Andrianto dan Indarto. 2004. Budidaya dan Analisis Usaha Tani Kedelai. Kacang Hijau dan Kacang Tanah. Absolut. Jogyakarta.

Anonimous, 2004 a. Dukungan Inovasi Teknologi dan Program Bangkit Kedelai . Puslitbangtan. Makalah disampaikan pada Bagkit Kedelai di Cisarua.

Anonim.2017. Nama-nama Varietas kedelai unggulan Indonesia. Berita Sampul Pertanian.http :// www.sampul pertanian.com/2017/05/nama-nama varietas kedelai unggulan –di.html, diakses tanggal 31 Oktober 2017.

Azevedo,Azevedo JL.2014. Endophytic fungi Brazilian tropical hosts and their biotechnological. In:Khawar RN, Upadhyay R, Dubey N, Raghuwanshi R, editors. Microbial Diversity and Biotechnology in Food Securrity.India : Springer; 2014.p.17-486

Baker S, Satish S. 2012.Endophytes : Natural warehouse of bioactive compounds.Drug Invent Today ;4(11):548-533

BPS. 2016. Produktivitas Kedelai. https://data.go.id/dataset/tanaman -kacang-kedelai-per-provinsi-2/resource/3e70120a-f4c0-4396-9c63- 300df6b19 a1,diakses tanggal 31 Oktober 2017.

Chairunas.(2012). Pendampingan Program Strategis Kementrian Pertanian SlPtt Kedelai.(K.Pertanian, Ed.)(1sted).Aceh: Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Aceh.

Ernita,M. Zaharnis, Jamilah. 2016. Aplikasi rhizobakteri terhadap ketahanan dan produksi tanaman bawang merah. Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, UNIMED, Medan, Vol 2(3):10-19.

Fernandes, E.G.,Pereira, O L., Silva, C.C. da, Bento, C.B.P.,&Queriroz, M.V. de.(2015).Diversity of endophytic fungi in Glycine max.Microbiological Research, 181, 84-92.https://doi.org/10.1016/j.micres.2015.05.010

Hakim.2006.Pengelolaan Kesuburan Tanah Masam dengan Teknologi Pengapuran Terpadu. Andalas University Press Padang.240 hal.

Hardjowigeno, S.2003.Ilmu Tanah Jakarta Akademika Presindo 285 hal.

Hasiolan, S.B.Supriati : Isjwara, RM, 2010 Pengaruh Perbandingan Nitrat sama Amonium terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Selada (Lactusa Sativa L) yang dibudidayakan Secara Hidroponik. Seminar Pengembangan Teknologi Hortikultura UKSW Salatiga .43 hal

Heide, B. Van Der.(2004). Pengelolaan Kesuburan Lahan Kering Masam Untuk Kedelai, 50(7), 39-50.

James, M.S. (2015). Effects of Biochar-Based Seed Coatings on Seed Germination and Seedling Vigor of California Brome (Bromus carinatus L.) and Blue Wildrye (Elymus glaucus L.)Abstract.Oregon.

Jamilah.(2016). Pengaruh Pupuk Organik Cair Asal C. odorata Terhadap Serapan Hara Kalium Dan Hasil Padi Ladang. Jurnal Bibiet, ISSN 2502-0951, 1(1), 17-26. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22216/jbbt.vlil.258.

Jamilah, Fadhila, R., Mulyani, S. (2017). Farm analysis of rice crop trimmed periodically in the tropical wet. In International Conerence on Social,Humanitiesand Government Science Vol.1,p.631) .https: //doi.org/10.1016/S0969-4765(04)00066-9

Jamilah &Helmawati (2015).Kajian Analisis Usaha Tani Integrasi Padi Sawah dan Pakan Ternak Ruminansia Menunjang Kedaulatan Pangan dan Daging Agriculture: Nutrient Uptake of Organic versus Mineral Fertilizers in Citrus Trees, 1-20.https://doi.org/10.1371/journal.pone.0161619

Mei et al., 2012 Mei WL, Zheng B, Zhao B, Zhao YX, Zhong HM, Chen XLW, Zeng YB, Dong WH, Huang JL, Proksch P, Dai HF. Meroterpenes from endophytic fungus Al of mangrove plant Scyphiphora hydrophyllacea. Mar Drugs 2012 ; 10:1993-2001, http://dx.doi.org/10.3390/md 10091993

Pitojo.S.1995.Penggunaan Urea Tablet PT.Penebar Swadaya Jakarta.61 hal.

Purwono dan Heni Purnawati 2013.Budidaya 8 Jenis Tanaman Pangan Unggul.Penebar Swadaya.Jakarta.

Sudarno, H.Rusin, Marjono dan Supri.2002.Pengaruh Sumber Nitrogen, Dosis, dan Waktu Pemberian Terhadap Produksi dan Mutu Benih Jarak Didalam Proseding Seminar Pengembangan Wilayah dalam Rangka Otonomi Daerah.16 Oktober 2002.Malang.

Suprapto,2002.Kedelai Penebar Swadaya.Jakarta.

Widodo.2004.Pertumbuhan dan Hasil Padi Gogo CV Cirata terhadap 3 jenis Media Tanam dan Ukuran Pupuk Urea. Akta Agrosir.Vol 7 No.1:6-10




DOI: http://dx.doi.org/10.25077/jsolum.16.1.40-48.2019

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 3.0 License.

ISSN: 2356-0835